Kerugian Garuda Indonesia Susut 59,9% di Semester I

Contact Us

Contact Us
 

Plaza Asia Office Park Unit 2

Jl. Sudirman Kav. 59

Jakarta 121970

Indonesia

Phone Number
021 2557 4888

Indonesian Indices

Last update: 2023-4-28 14:22:55

Global Indices

    Last update:

    Market Summary

    Last update:

    Currencies

    Last update:
    • COMPOSITE

      6915.549

      0 (0%)

    • LQ45

      961.224

      0 (0%)

    • JII

      573.775

      0 (0%)

    • KOMPAS100

      1173.505

      0 (0%)

    Last update: 2023-4-28 14:22:55

    Kerugian Garuda Indonesia Susut 59,9% di Semester I


    IMQ, Jakarta -PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk menorehkan penurunan rugi tahun berjalan pada semester I 2018 sekitar 59,93% atau menjadi US$117 juta, dari periode serupa tahun lalu US$292,2 juta. Direktur Utama Pahala N. Mansyuri mengatakan, kemampuan perseroan menurunkan kerugian ditopang oleh peningkatan pendapatan operasional sekitar 5,9% menjadi US$1,998 miliar per akhir Juni tahun ini, dari periode serupa tahun lalu US$1,886 miliar. Selain itu, perseroan mampu memperkecil laju beban operasional selama enam bulan pertama tahun ini sekitar US$2,106 miliar, dari kurun waktu serupa tahun lalu tercatat US$2,101 miliar.